Saat ini kanopi galvalum mulai banyak diaplikasikan di sekitar lingkungan kita baik itu rumah, perkantoran maupun fasilitas umum seperti lahan parkir, jalur pedestrian, halte, dan lain-lain. Tidak hanya memiliki unsur dekoratif, juga untuk melindungi bagian ruang terbuka dari hujan dan sinar matahari. kanopi galvalum memiliki beberapa keunggulan, seperti:
Harga lebih murah
Jika dibandingkan dengan kanopi dari kayu atau besi, galvalum terbilang lebih efisien.
Pemasangan lebih cepat
Struktur bahan yang tipis dan ringan serta mudah ditekuk sesuai layout pemasangan membuat pengerjaan lebih efektif menghemat waktu
Lebih tahan lama dan kokoh
Galvalum dikenal memiliki karakter tahan terhadap rayap, rapuh, karat, maupun segala perubahan cuaca dan kelembapan.
Lebih aman dan stabil
Kanopi galvalum lebih mengutamakan stuktur plat buhul pada setiap tumpuan sendi membuat lebih stabil terhadap pemuaian panas matahari lebih aman dari terjangan angin kencang
No comments:
Post a Comment